Kode Mata Kuliah: CII7G3 Nama Mata Kuliah: Pemrosesan Bahasa Alami Lanjut Dosen Kelas: Ade Romadhony Deskripsi Mata Kuliah Pemrosesan Bahasa Alami Lanjut: Pada mata kuliah ini mahasiswa mempelajari beberapa macam task utama pada Pemrosesan Bahasa Alami dan metode-metode yang dapat digunakan untuk menyelesaikannya. Mahasiswa akan mempelajari perkembangan metode pada task-task tersebut dan mengimplementasikan penyelesaian task. Setelah menyelesaikan mata […]